Visit Batang "an Old District Land Javanese Culture"

Anda diperbolehkan mengutip atau mengambil informasi dari blog ini dengan tetap mencantumkan alamat kami http://batanggallery.or.id

Kegiatan

Riwayat Kegiatan Batang Gallery :

  1. Penyelenggara Jelajah Insfrastrur Daerah (Pendidikan, Balai Pemerintahan, UPTD Pemerintahan, Pasar, Jalan, Alun-alun, Taman, Prasasti, dll) pada bulan Juli 2009.
  2. Penyelenggara Jelajah Wisata Daerah pada bulan Juli 2011.
  3. Penyelenggara Batang Gallery "Kenali Budaya dan Ekspresikan Seni Daerah" pada 21 dan 22 April 2012.
  4. Penyelenggara Ekspedisi Batang 2012 "Mengenal Lebih Dekat Kabupaten Batang" pada 29 Juni sampai 4 Juli 2012.
  5. Penyelenggara pameran foto Ekspedisi Batang 2012 di Batang Expo 2012 pada 9 sampai 15 Juli 2012.
  6. Peserta Aktif "Workshop Intregitas - Roadshow Youth Proactive - Hari Anti Korupsi Internasional 2012" di Rumah Dinas Bupati Batang pada 24 Desember 2012.
  7. Participant ASEAN Blogger Festival Indonesia 2013 di Surakarta pada 9 sampai 12 Mei 2013.
  8. Penyelenggara Ekspedisi Batang 2013 "Melihat dan Menuliskan Budaya" pada 22 sampai 29 Juni 2013.
  9. Penyelenggara, Pameran Foto, Diskusi Budaya, dan Pelatihan Jurnalistik "Pentingnya Cagar Budaya bagi Identitas Daerah" di Pendopo Pemerintah Kabupaten Batang pada 29 Agustus 2013.
  10. Peserta "Save The Mangrove, Save The Earth" CSR Dipo Star Finance bekerjasama dengan Sekretariat Bersama Pecinta Alam Kabupaten Batang, di Turunrejo Kendal pada 7 September 2013.
  11. Peserta Batang Expo 2013, Pameran Foto Cagar Budaya dan Potensi Daerah Kabupaten Batang, pada 30 September sampai 5 Oktober 2013.

Rencana Kegiatan Batang Gallery :
  1. Kelola Cagar Budaya tiap 3 bulan sekali.
  2. Ekspedisi Batang "Potensi Wisata" pada bulan Juni dan/atau Juli.
  3. Diskusi Sosial, Budaya, dan Wisata.

0 komentar :

Ide, pesan, kiritik dan saran Anda sangat berarti untuk pengembangan Batang Gallery.